Permintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas Harga

Ahli Ekonomi Paul A. Samuelson pernah berkata “Jika Anda Ingin Menjadikan Burung Beo Menjadi Ahli Ekonomi, Ajarkan Ia Tentang Permintaan dan Penawaran.
Pernyataan P. A Samuelson tersebut sangat memperjelas kita bahwa konsep Permintaan dan Penawaran merupakan konsep penting yang wajib untuk ditelaah secara lebih mendalam ketika kita mempelajari Ilmu Ekonomi. 
Sampai saat ini saya belum menemukan literatur yang tepat untuk memberikan dasar pikir logis dari pernyataan ini. namun menurut pendapat saya : Permintaan dan penawaran membahas konsep dasar tentang perilaku dari pelaku penting dalam perekonomian yakni Rumah Tangga konsumen/RTK
melalui konsep permintaan dan Rumah Tangga Produsen/RTP melalui konsep penawaran sehingga terciptanya keseimbangan pasar. Pemahaman terhadap konsep permintaan dan penawaran diharapkan dapat menciptakan keseimbangan harga di pasar yang dapat memacu perkembangan perekonomian sebuah negara. 

Nah... untuk lebih mendalaminya, maka anda dapat mengikuti penjelasan melalui materi berikut ini :



Setelah anda membaca uraian materi di atas dan sesuai dengan kebutuhan anda, anda dapat mengunduhnya secara gratis. Agar lebih mudah, sebaiknya anda terlebih dahulu mengetahui cara mudah download file pada Slideshare
Semoga bermanfaat....

Silakan dishare kepada mereka yang membutuhkan...

Comments